JAKARTA - Presiden ke-8 Republik Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) beserta keluarga bersilaturahmi dengan Presiden Prabowo Subianto dalam suasana Idul Fitri 1445 H pada Senin, 31 Maret 2025 di Istana Merdeka, Jakarta. Dengan nuansa baju berwarna biru, SBY datang bersama kedua anaknya, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY)yang didampingi Anisa Pohan, dan
Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas) yang berdampingan dengan Siti Ruby Aliya Rajasa.